Minggu, 04 April 2010

7 Hal yang harus dimiliki oleh seorang Wiraswastawan


Dalam menjadi seorang Wiraswastawan kita harus memperhatikan ke 7 hal tersebut antara lain :
  1. Mengenal diri sendiri serta mampu memberi motivasi kepada diri sendiri dan orang di sekitarnya
  2. Berani mengambil keputusan dalam melakukan perubahan-perubahan yang dapat berdampak positif dalam perkembangan usahanya
  3. Amanah, bertanggung jawab atas segala apa yang dikerjakan dan diputuskan
  4. Shidiq (jujur), ini merupakan sifat terpenting dalam melakukan suatu usaha
  5. memiliki pengetahuan/wawasan dan pengalaman yang dapat menunjang perkembangan usaha
  6. Tekun, teliti dan cekatan
  7. Orientasi usahanya untuk kepentingan dunia dan akhirat
Semoga ketujuh hal tersebut dapat bermanfaat dalam membantu anda membangun usaha mandir. Good Luck semuaa...

0 komentar:

Posting Komentar

disini tempat untuk berkomentar dengan kebebasan anda,,,